Globalbisnis.id Moyudan – Klinik Apitherapy Kusuma Terapi Lebah Dan Budidaya Lebah
Berdasarkan hasil penelitian dari WHO (World Health Organisation) atau Organisasi Kesehatan Dunia bahwa lebah dapat dipergunakan untuk mengobati berbagai macam penyakit,terutama lebah penghasil madu jenis APIS MELLYFERA. Dan diakui resmi pada konferensi II Terapi akupuntur sengat lebah (Second International Conference On Apiteraphy Care And Bee Acupunture) di cina bulan september 1993.
Maka pengobatan dengan sengat lebah tidak diragukan telah berhasil mengobati berbagai macam penyakit (insyaaAllah) diantaranya.
- Alergi – Amandel – Ambien – Asma – CMV – Diabetes – Darah Tinggi / Rendah – Epilepsi
- Eksim – Ginjal – Harpes – Jantung – Kemandulan – Keputihan – Kesemutan – Kolesterol
- Lever – Asam Lambung – Migren – Asam Urat – Stroke – Susahi Tidur – Toxo Plasma
- Tumot / Kanker – HIV / AIDS – Dan Lain Lain
Telah disebutkan pula dalam Al Qur’an surah An-Nahl 68-69,yang artinya : “Dan Tuhan-Mu mewahyukan kepada lebah ; Buatlah sarang – sarang di bukit-bukit,di pohon-pohon kayu dan di tempat-tempat yang dibikin manusia,kemudian makanlah dari tiap-tiap (macam) buah-buahan dan tempuhlah jalan Tuhan-Mu yang telah dimudahkan (bagimu). Dari perut lebah itu dikeluarkan minuman (madu) yang bermacam-macam warnanya, di dalamnya terdapat obat yang menyembuhkan bagi manusia. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda (kebesaran Tuhan) bagi orang-orang yang berpikir.”
Apabila sakit hendaklah kamu menggunakan dua penawar yaitu Al Qur’an dan madu (Al- Bukhori dan Muslim r.a)
Madu adalah penyembuh penyakit fisik dan Al Qur’an adalah penyembuh penyakit dalam hati dan hendaklah kamu berobat dengan madu dan Al Qur’an (Ibnu Majah,Al-Hakim dan Ibnu Mas’ud r.a).
Klinik Apitherapy Kusuma Di Moyudan Sleman Yogyakarta Prof. Dr. Hendro Wardoyo
MANFAAT DAN KANDUNGAN RACUN SENGAT LEBAH
- KANDUNGAN
- II Peptida (Militin,Apamin,Mast Cell,Dekranulating,Peptida,Adolapin,Peptida 401,dll)
- 5 Enzim (Hyluronidase,Pospolipose A,dll)
- 3 Amine
- Karbohidrat
- Lemak
- Asam Amino
- MANFAAT
- Anti Radang
- Anti Jamur
- Anti Bakteri
- Anti Piretik
- Merangsang (ACTH) Adrenal Corticotropic Hormone
- Merangsang Kelenjar Adrenalin
- Dan Lain-Lain
KHASIAT MADU UNTUK KESEHATAN
- Membantu meningkatkan stamina tubuh
- Membantu mempercepat proses penyembuhan
- Sebagai makanan yang bergizi tinggi bagi tubuh
Jenis dan khasiat madu
- MADU DARI BUNGA KAPOK (RANDU)
- Menurunkan panas badan
- Menambah nafsu makan
- Menyembuhkan luka bakar
- Menyembuhkan luka-luka pada rongga mulut (sariawan)
- MADU DARI BUNGA KARET
- Menambah nafsu makan
- Menyembuhkan keputihan
- Menyembuhkan sariawan
- Menyembuhkan gatal-gatal pada kulit termasuk alergi
- MADU DARI BUNGA RAMBUTAN
- Memperkuat kandungan bagi ibu hamil
- Menambah nafsu makan
- Memperbaiki fungsi ginjal
- Untuk gatal-gatal
- MADU DARI BUNGA MANGGA
- Menambah nafsu makan
- Memperlancar pencernaan
- Menghilangkan rasa sakit
- MADU DARI BUNGA KOPI
- Menambah nafsu makan
- Menyembuhkan sariawan
- Membuat enak tidur
- MADU DARI BUNGA KELENGKENG
- Memperbaiki pungsi ginjal
- Menghilangkan sakit pingang
- Memperlancar kencing / urine
- MADU POLLEN (MADU + TEPUNG SARI BUNGA)
- Merangsang pertumbuhan dan meningkatkan kecerdasan anak
- Sebagai masker agar kulit muka tidak keriput
- Menyehatkan jantung
- MADU ROYAL JELLY (MADU + ROYAL JELLY / SUSU LEBAH)
- Membantu memprlambat penuaan dan meningkatkan vitalitas
- Membantu mencegah pigmentasi
- Memperbaiki sirkulasi darah
- MADU SUPER (MADU MURNI + ROYAL JELLY / SUSU LEBAH + BEE POLLEN / TEPUNG SARI BUNGA)
- Meningkatkan kesuburan bagi yang mandul
- Menetralisir tensi dan menyembuhkan stroke
- Menyembuhkan radan sendi dan liver
- MADU DARI BUNGA DURIAN
- Meningkatkan daya tahan tubuh
- Menghilangkan rasa mual
- Memperlancar fungsi otak
- MADU JAMBU METE
- Menyembuhkan penyakit malaria
- Menyembuhkan asam urat
- Menyembuhkan luka bakar (dioleskan pada bagian luka)
Alamat : Moyudan, Sumberrahayu, Moyudan,Sleman,Yogyakarta
(belakang kantor kelurahan sumberrahayu)
Hp / Wa. 085799329632 – 081328174772
GALERY FOTO